Cara Buka cPanel Hosting Lewat HP

Mengelola blog tidak hanya lewat komputer, lewat hp pun kita bisa melihat dan memantau perkembangan blog. Jika anda menggunakan hosting sendiri, anda bisa kok mengakses cPanel langsung dari hp anda. Masa iya? Iya. Sebab, tampilan cPanel sekarang sudah lebih mobile friendly, sehingga nyaman ketika dibuka lewat hp. Apakah beberapa menu di cPanel akan hilang kalau … Read more

Kompres Ukuran Gambar Dengan WP Smush

Pernahkah anda mengecek blog anda di PageSpeed Insights? Biasanya disana akan terlihat file-file mana saja yang ukurannya masih bisa diperkecil. Salah satu diantaranya ialah gambar. Kalau anda teliti, anda akan melihat di PageSpeed Insights berapa persen ukuran gambar yang ada di blog kita bisa di optimalkan. Sehingga, kalau ukuran gambarnya kecil, maka tidak akan membuat … Read more

Cara Ganti Bahasa Di UC Browser Mini

Saya baru tahu, kalau UC Browser ada versi mininya. UC Browser Mini ya itulah namanya. Ukuran aplikasinya tidak terlalu besar mungkin karena itulah disebut mini ya. Pada dasarnya tampilannya hampir sama saja, beda-beda tipislah. Karena saya baru pertama kali menggunakan UC Browser Mini, saya sedikit kebingungan mencari letak menu pengaturannya. Rupanya menu pengaturannya agak disamar-samarkan. … Read more

Menggunakan Incognito Browsing Di UC Browser

Kali ini saya akan menjelaskan mengenai Incognito Browsing. Menurut saya, Incognito Browsing adalah suatu fitur yang dapat kita gunakan apabila kita tidak mau apapun yang kita cari di internet tersimpan di dalam browser yang kita pakai. Biasanya kan kalau kita searching di Google, main Facebook, mengunduh file dan lain sebagainya semua riwayatnya akan tersimpan. Nah, … Read more

Mengatur Kecerahan Layar Asus ZenFone Max

Hai! Para pengguna hp Asus apa kabar? Saya harap baik-baik saja ya. Hehe.. Saya juga termasuk salah satu pengguna hp Asus loh. Makanya di blog Mediaku.Net ingin memposting tentang cara mengatur tingkat kecerahan di layar hp Asus ZenFone Max. Kalau boleh sedikit bercerita, saat ini banyak sekali keluaran terbaru dari hp Asus ZenFone Max. Sampai-sampai … Read more

Cara Upgrade Paket Hosting IdCloudHost

Ada beberapa hal yang menyebabkan seseorang ingin mengupgrade paket hosting yang saat ini dia gunakan. Salah satunya mungkin menginginkan kapasitas penyimpanan (storage space) yang lebih besar agar bisa memuat konten yang lebih banyak. Serta lonjakan trafik yang tinggi juga bisa menyebabkan seseorang mengupgrade paket hostingnya. Trafik pengunjung yang tinggi akan mengakibatkan kerja server akan menjadi … Read more

Mengatasi Login Blocked By Jetpack

Sedikit berbagi cerita, tadi sore pas saya pulang ke rumah saya langsung hidupkan laptop. Ketika laptop sudah nyala, saya berniat ingin membuat sebuah postingan baru di blog ini. Pas mau login ke blog, tiba-tiba muncul peringatan seperti dibawah ini: Login Blocked by Jetpack Your IP (139.162.14.15) has been flagged for potential security violations. Find out … Read more

Cara Mengganti Tema (Tampilan) UC Browser

Di hari yang indah ini, saya ingin menjelaskan tentang cara mengganti theme (skin) di UC Browser. Tutorial ini saya tujukan khusus bagi anda yang masih awam dalam menggunakan UC Browser. Sedangkan bagi anda yang sudah familiar dengan aplikasi ini, silahkan angkat kaki opss… maksudnya silahkan disimak saja. Hehe Mengganti atau merubah tampilan UC Browser agar … Read more

Yuzo – Related Posts! Alternatif Buat Artikel Terkait

Buat anda yang sedang mencari plugin untuk menampilkan postingan terkait di blog, anda bisa menggunakan plugin Yuzo – Related Posts. Plugin ini akan menampilkan postingan terkait berdasarkan tag dan juga kategori. Yang lebih uniknya lagi, kita bisa mengatur gaya tampilan dari postingan terkait tersebut. Dengan menampilkan postingan terkait di blog, tampilan tayang halaman akan bertambah … Read more

Browsing Di HP Tanpa Gambar

Pernahkah anda mencoba browsing di hp tanpa menggunakan gambar? Saya rasa sebagian dari anda, pasti pernah mencobanya. Ya, ini merupakan sebuah taktik sederhana untuk mengirit pemakaian pulsa atau pun paket internet. Saya sering sekali browsing di hp tanpa menggunakan gambar. Menurut saya, selain memperirit kuota internet dengan browsing tanpa gambar juga dapat meningkatkan kecepatan loading … Read more